Rabu, 13 Maret 2019
Tragedi Yuyun dan Titimangsa Polemik RUU PKS
Tercatat tiga tahun sejak kasus Yuyun, muncul beberapa kasus yang berkembang seperti Kasus Agni UGM yang berakhir “damai”, Kasus Baiq Nuril yang justru dituntut hingga 6 bulan penjara dan denda ... » selengkapnya
Jumat, 08 Maret 2019
Pelecehan Seksual dalam Kacamata Antropologi
Pelecehan seksual adalah suatu alat sekaligus hasil dari dominasi laki-laki dalam masyarakat. Karenanya, fungsi dari pelecehan seksual untuk selalu mengatur interaksi laki-laki dengan perempuan ... » selengkapnya
Jumat, 08 Maret 2019
Kharisma Dortheis Hiyo Eluay, Habis Terbentur Asa Integrasi Paksa
“Kan kami sudah lunas membayar kemerdekaan, dengan sekian banyak yang terbunuh,” ujar Theys saat diwawancara oleh wartawan Australia dari ABC ... » selengkapnya
Selasa, 19 Februari 2019
Ada Apa dengan Musik Indonesia?
Seni kok dibatasi? RUU Permusikan terus mendapat penolakan dari berbagai pihak, utamanya oleh Koalisi Nasional Tolak RUU Permusikan (KNTL-RUUP). Sebenarnya ada apa dengan musik ... » selengkapnya
Jumat, 08 Februari 2019
Hilangnya Jejak Jenderal Pilihan Soekarno
Prahara 1965 pasca G30S/PKI mengarah kepada dilantiknya Pranoto Reksosamudro menggantikan A. Yani yang gugur saat prahara ini. Namun, pasca naiknya Soeharto ke tampuk kekuasaan, manuver politik ... » selengkapnya
Selasa, 20 November 2018
Mengenal Partai Hijau Indonesia
Partai Hijau Indonesia (PHI) merupakan gerakan yang hadir dalam merespon rendahnya perhatian tentang isu lingkungan di Indonesia, di mana isu tentang lingkungan juga berkaitan erat dengan interaksi ... » selengkapnya
Selasa, 12 Juni 2018
Wiji Thukul : Melawan Melalui Sastra dan Kesenian
“Apabila usul ditolak tanpa ditimbang, suara dibungkam kritik dilarang tanpa alasan, dituduh subversif dan mengganggu keamanan, maka hanya ada satu kata : lawan!” Penggalan kalimat dari Wiji ... » selengkapnya
Kamis, 24 Mei 2018
Hasan Tiro dan GAM : Senjakala Merah di Tanah Rencong
Hasan Tiro menjadi pelopor pembentukkan GAM di Aceh. Ketimpangan yang terjadi di Negeri Serambi Mekah tersebut membuatnya memilih untuk melawan demi mendapatkan hak dan keadilan. Retrospeksi kisah ... » selengkapnya
Sabtu, 19 Mei 2018
Mengingat Kembali Detik-Detik Jatuhnya Orde Baru
Hari ini (19/05), 20 tahun lalu perpolitikan Indonesia tengah berada di ujung tombak. Dinamika sosial politik dari masyarakat terus memojokkan Sang Smiling General, Soeharto, agar mundur dari ... » selengkapnya